Friday, December 12, 2008

editorial

Posted By: karkun1976 - December 12, 2008

Share

& Comment

Untuk meningkatkan kualitas belajar mengajar diperlukan pula peningkatan kualitas lingkungan dan sumber belajar termasuk pula perpustakaan sekolah. Saat ini setiap perpustakaan di sekolah memerlukan sistem informasi yang terkomputerisasi untuk menunjang pelayanannya kepada pengguna perpustakaan. Banyak manfaat yang bisa diperoleh dengan mengaplikasikan sistem otomasi perpustakaan sekolah. Namun bagi beberapa perpustakaan yang mempunyai dana terbatas, perpustakaan sekolah dan taman bacaan misalnya, computerized systems adalah hal yang tidak mudah untuk diaplikasikan. Beberapa berpendapat sistem manual adalah pilihan terbaik bagi mereka. Bagi Anda para pustakawan dengan dana terbatas, namun berkeinginan untuk melakukan otomatisasi perpustakaan, Anda dapat menggunakan solusi aplikasi opensource yang gratis namun memiliki fungsionalitas yang tak kalah dengan aplikasi perpustakaan berbayar. Para software creator di Indonesia ternyata telah banyak yang memproduksi aplikasi otomatisasi perpustakaan ini, misalnya Athenaeum Light (selanjutnya disingkat AT), IGLOO dan yang terbaru adalah SENAYAN.
...baca juga editorial BISIS bulan Juli-November 2008

About karkun1976

Organic Theme. We published High quality Blogger Templates with Awesome Design for blogspot lovers.The very first Blogger Templates Company where you will find Responsive Design Templates.

1 comments:

Mena Larasati said...

cinta....wah pak guru ajarin aku dong apa itu cinta
hahaha....pak, ngajar dimana? pekalongannya mana? saya juga orang pekalongan kok
thanks ya pak....

Copyright © Bunga Impian Semusim

Designed by Templatezy